Pesta Demokrasi, Pilkada di beberapa daerah telah berlangsung, tak luput di Kabupaten Purworejo Jawa Tengah juga akan melangsungkan pesta tersebut pada hari Sabtu tanggal 31 Juli 2010. Fenomena yang menarik adalah banyaknya calon yang akan mengikuti Pilkada berasal dari calon independent dan ada 6 calon adalah dari Kepala Desa. Kesuksesan dari calon independent telah terbukti di Kabupaten Garut dan tempat lain, bagaimana di Purworejo?. Yang kedua bawah Kepala Desa mempunyai peluang sangat besar untuk melanjutkan karier politiknya sampai pada kepala daerah, ini dibuktikan oleh Mantan Bupati sebelumnya yang akhirnya tersangkut hukum yaitu Kelik. Bagaimana pun juga yang paling dekat, yang paling peduli, yang paling berkomitmen dan yang paling di kenal masyarakat akan di pilih.
Berikut adalah masing-masing profil singkat yang di ambil dari beberapa sumber.
Bakal calon :
1.Mahsun Zain (Wakil Bupati Purworejo periode 2005-2010)
Suhar (anggota DPRP Purworejo 2009-2014)
Di Usung oleh Partai Golkar
2.Yuswantoro (Penyusaha asal Sleman DIY)
Subeno (Kepala Desa Gesing, Kec. Purwodadi)
Diusung oleh PDIP
3.Purnawirawan TNI Ponidjo
Yophi Prabowo (Anggota DPRD Purworejo 2009-2014)
Di usung Partai Demokrat
4.Yuniarso Kwartono Adi (PNS di Dinas Pendidikan Jawa Tengah)
Zaenal Mustofa (Ketua DPC PKB Purworejo)
Di Usung kualisi PKB dan Partai Gerindra
5.Daromi Irdjas (Mantan Anggota DPR RI)
Subhan (Kepala Desa Lubanglor, Kec. Butuh)
Di Usung Kualisi PAN,PPP,Partai Pelopor dan Partai Pemuda Indonesia)
6.Akhmad Fauzi (Sekretaris Daerah Kab. Purworejo)
Supeniwati (Kepala Desa Kaliurip Kec. Bener)
Di usung Kualisi 14 Partai Kecil (Partai Bulan Bintang, Partai Peduli Rakyat Nasional, Partai Kebangkitan Nasional Ulama, Partai Hanura, Partai Karya Peduli Bangsa, Partai Patriot, Partai Repubilkan, Partai Damai Sejahtera, Partai Persatuan Daerah, Partai Barisan Nasional, Partai Demokrasi Kebangsaan, PNI Marhaenisme, Partai Perjuangan Indonesia Baru dan Partai Demokrasi Pembaharuan).
7.Ashal Badri (Pensiunan Pegawai Bank)
Fatkur Rejeki (Guru SMP di Purworejo)
Dari Independent
8.Legiman Misdiyono (Pengusaha Media asal Purworejo)
Hartono (Kepala Desa Jeruken kec. Ngombol)
9.Angko Setiyarso Widodo (Wakil Ketua Dewan Purworejo periode 2009-2014)
Sudiyo (Kepala Desa Mayongsari, Kec. Bener)
10.Zainal Arifin (Pengusaha)
Cipto Waluyo (Mantan Kepala Desa)
Dari Independent.
Peta suara sesuai data dalam DPT adalah sebagai berikut :
1 KALIGESING (L= 13.640, P= 13.567, Jumlah= 27.207)
2 PURWOREJO (L= 33.100, P= 35.543, Jumlah= 68.643)
3 NGOMBOL (L= 14.060, P= 15.104, Jumlah= 29.164)
4 PURWODADI (L= 16.972, P= 18.565, Jumlah= 35.537)
5 BAGELEN (L= 13.904, P= 14.686, Jumlah= 28.590)
6 BANYUURIP (L= 16.472, P= 17.904, Jumlah= 34.376)
7 BAYAN (L= 20.395, P= 21.378, Jumlah= 41.773)
8 GEBANG (L= 16.857, P= 17.072, Jumlah= 33.929)
9 LOANO (L= 15.168, P= 15.173, Jumlah= 30.341)
10 BENER (L= 22.925, P= 22.143, Jumlah= 45.068)
11 GRABAG (L= 19.698, P= 20.524, Jumlah= 40.222)
12 KUTOARJO (L= 25.790, P= 27.073, Jumlah= 52.863)
13 BUTUH (L= 18.180, P= 19.246, Jumlah= 37.426 )
14 PITURUH (L= 22.111, P= 22.343, Jumlah= 44.454 )
15 KEMIRI (L= 23.959 , P= 23.925 , Jumlah= 47.884 )
16 BRUNO (L= 18.362 , P= 17.967 , Jumlah= 36.329 )
TOTAL (L= 311.593, P= 322.213 , Jumlah keseluruhan= 633.806 )
No comments:
Post a Comment